IDAI Rekomendasikan 2 Vaksin Baru untuk Anak
DETIKHEALTH | Selasa 30 May 2023, 14:41 WIB
CEK ISU
Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) memberikan rekomendasi penambahan vaksin baru. Dua jenis vaksin yang ditambahkan meliputi vaksin DBD dan vaksin HPV.